PRAJURIT MAPUSPENERBAD LAKSANAKAN UPACARA BENDERA

 

Seluruh Prajurit dan PNS Mapuspenerbad ikut Upacara Bendera yang dilaksanakan rutin setiap hari Senin. Direktur Pembinaan Materil (Dirbinmat) Puspnerbad Kolonel Cpn Andy Pranoto, M.Sc. bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dan Mayor Cpn Iksan Lessy sebagai Komandan Upacara (Danup) serta Letda Cpn Dian Nurrachman jadi Perwira Upacara (Pa up). Upacara dilaksanakan di Lapangan Mapuspenerbad, Pondok Cabe, Tagerang Selatan, Banten. Senin (24/07/2023)