Personel Dispsiad melaksanakan kegiatan khatam Al-Quran bertempat di Masjid Al Ikhlas Madispsiad.

Sangkuriang-Bandung. KHATAMAN QURAN

Personel Dispsiad melaksanakan kegiatan khatam Al-Quran bertempat di Masjid Al Ikhlas Madispsiad. Jumat (24/02/2023).

Kadispsiad Brigjen TNI Heny Setyono.,S.Psi.,M.Si. menyampaikan bahwa Kegiatan Khatam Alquran ini penting, karena akan dapat meningkatkan motivasi Personel dalam membaca Al-Quran. Personel Dispsiad di harapkan untuk terus membaca, menambah hafalan, serta memahami/mempelajari isi kandungan Al-Quran dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.

“UPAKRIYA LABDHA PRAYOJANA BALOTTAMA”
(Mengabdi untuk membentuk Prajurit yang berdaya guna dan berhasil guna)